Sistem Saraf

Sistem Saraf

Adanya sistem saraf membuat terjadinya iritabilitas tubuh. Iritabilitas tubuh merupakan kemampuan menanggapi rangsangan. Ada tiga fungsi utama sistem saraf yaitu menerima informasi dalam bentuk rangsangan atau stimulus, memproses informasi yang diterima, serta memberi tanggapan atau […]

Materi Genetis

Materi Genetis

Hai sobat bangkusekolah.com, makhluk hidup yang ada di bumi ini beraneka ragam jenisnya. Terdapat sifat dan ciri tertentu yang dimiliki oleh setiap makhluk hidup sehingga membedakan antara satu dengan lainnya. Sifat-sifat tersebut ada yang diturunkan […]

Organ Reproduksi Manusia

Organ Reproduksi Pada Manusia

A. Pengertian Reproduksi Reproduksi adalah proses biologis untuk menghasilkan individu baru, yang bertujuan untuk melestarikan jenisnya agar tidak punah. Menurut cara perkembangannya, manusia digolongkan ke dalam jenis vivipar dengan fertilisasi internal. Kemudian berdasarkan jenis kelaminnya, […]

Indera Pengelihatan

Indera Pengelihatan

Ada 5 macam alat indera yang dimiliki oleh manusia yaitu indera pengelihat, indera pendengar, indera peraba, indera pembau dan indera peraba. Alat indera tersebut sangat bermanfaat karena manusia menjadi bisa mengenali lingkungannya dan memberikan respons […]

Sistem Ekskresi

Sistem Ekskresi Pada Manusia

Jika kamu mengamati mesin kendaraan mobil atau sepeda motor, benda-benda tersebut bisa hidup dan bergerak karena adanya proses pembakaran bahan bakar. Dari proses tersebut, dihasilkan zat sisa berupa asap yang dikeluarkan melalui pembuangan. Nah, tubuh […]

Struktur Tumbuhan

Struktur Tumbuhan

Saat kamu duduk di kelas 7, kamu sudah belajar mengenai organisasi kehidupan yang dimulai dari sel. Sekumpulan sel yang sama akan membentuk jaringan dan beberapa jaringan akan membentuk organ. Nah, organ-organ membentuk satu tumbuhan utuh […]

Organ Pencernaan

Organ Pencernaan Pada Manusia

Saat kamu duduk di bangku sekolah dasar, tentunya sudah belajar mengenai organ-organ pencernaan bukan? Masih ingatkah apa saja organ pencernaan? Mari bersama-sama kita perhatikan gambar sistem pencernaan pada manusia berikut ini Ada beberapa organ pencernaan […]